Kreatifitas Pengelola Kolam Renang di Malang Patut Diacungi Jempol Mengadakan Pengibaran Bendera Merah Putih di Tengah Kolam - BERITA MURIA
Berita Terkini :
Home » , » Kreatifitas Pengelola Kolam Renang di Malang Patut Diacungi Jempol Mengadakan Pengibaran Bendera Merah Putih di Tengah Kolam

Kreatifitas Pengelola Kolam Renang di Malang Patut Diacungi Jempol Mengadakan Pengibaran Bendera Merah Putih di Tengah Kolam

Written By Unknown on Jumat, 21 Agustus 2015 | 17.51


Malang, Banyak masyarakat yang memaknai kemerdekaan dan menjaga nasionalisme dengan berbagai cara diantaranya di kota malang tergolong unik. Pengelola kolam mengadakan upacara dalam rangka HUT RI 2015 ini di tengah kolam. Walaupun unik peserta upacara juga ternyata dapat mengikuti dengan hikmat apalagi setelah kegiatan tersebut selesai dilanjutkan dengan peserta jalannya upacara terakhir di terjang oleh air kolam renang setinggi 1.5 m.

Kegiatan ini ternyata banyak menarik para pengunjung kolam renang. Dalam wawancara pengelola kolam pihak penyelengara mengaku baru kali ini dan kemungkinan kita akan berusaha tiap tahun, Kami berharap selain menjadi penggembira untuk pengunjung kolam renang ini juga semoga dapat menjadi usaha kami untuk mempertahankan rasa nasionalisme untuk negri ini ditengah lunturnya rasa memiliki negara yang kaya akan budayaini.
Share this article :
Comments
0 Comments

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
If you enjoyed this article just
click here
, or subscribe to receive great content just like it.




 
Support : Creating Website | Maestro Template | BM Template
Proudly powered Admin
Copyright © 2015. BERITA MURIA - All Rights Reserved

Daftar Kunjung
Template Design by Creating Website Published by Maestro Template